Cara Pasang Kabel Projie LED

Pasang Kabel Projie LED, pasang kabel led projie, cara pasang kabel projie led, cara memasang kabel projie led, cara pasang kabel lampu projie led, cara pasang kabel projie led di vixion, cara pasang kabel projie led mio

Lampu projie adalah lampu LED yang memiliki pancaran sinar bervariasi dan kerap digunakan untuk memodifikasi motor supaya tampak lebih keren dan modis. Lampu ini bisa Anda pasangkan di semua jenis merk dan tipe motor karena cara pemasangannya pun sama. Lampu LED biasa atau disebut dengan projie ini terkenal lebih hemat daya dibandingkan lampu jenis HID yang memiliki 35 watt, sedangkan projie LED hanya 8 watt saja.

Berbagai manfaat jika Anda memasang lampu projie di motor kesayangan Anda adalah dengan memasang lampu LED, sinar yang dihasilkan pun lebih terang karena fokus sorot cahayanya menggunakan lensa fokus. Kemudian, membuat tampilan lampu utama motor Anda berbeda dari motor standar lainnya karena terdapat angle eyes berbentuk lingkaran sebagai aksesoris pemanis.

Lampu projie LED juga menjaga supaya rumah reflektor tidak akan meleleh karena sudah menggunakan lampu LED yang tak mudah panas dibandingkan lampu halogen lainnya. Dan manfaat yang terakhir, tidak akan mengganggu performa motor Anda sebab panas lampu hanya berada di dalam prijie saja dan tidak mengenai reflektor atau rumah lampu.

Sebelum memulai langkah-langkah bagaimana cara pasang kabel projie LED, sebaiknya Anda jangan mengganggu orang yang berada disekitar Anda karena cahaya dari lampu LED sangat menyilaukan Anda. Kalau bisa, Anda memasang kacamata hitam saat ingin mengetes apakah lampu sudah bisa menyala atau belum. Jika Anda sudah siap, maka ikuti langkah-langkah di bawah ini yang berisi bagaimana cara pasang kabel projie LED ke motor kesayangan Anda:

– Pisahkan reflektor dengan mika motor menggunakan heatgun
– Siapkan perangkat Projie LED-nya
– Anda juga harus membobok bagian belakang reflektor untuk menyesuaikan fitting jika ingin projie LED yang lebih besar.
– Pastikan posisi projie LED sedikit menunduk ke bawah supaya nantinya arah sinar tepat mengarah ke bawah dan tidak lurus ke depan yang bisa membuat mata pengendara lain silau
– Tutup cones bagian bawah projie LED supaya sinar tidak memantul ke atas karena sinar dari pantulan cones inilah yang menjadi sumber silaunya
– Kemudian, rakitlah projie LED dengan inverter dan driver yang tersedia. Setelah itu, Anda dapat memasangkan kembali komponen mika dan rekatkan lagi menggunakan heatgun
– Kalau sudah terpasang, tinggal sambungkan saja ke arus listrik untuk mengetes apakah lampu Projie LED sudah hidup atau tidak
– Sambungkan Projie dengan arus dari aki dan dikasih saklar supaya mudah dalam pengoperasiannya
– Setelah itu, pasangkan lagi reflektor ke bagian motor yang tadi Anda bongkar.

Keuntungan lainnya yang dapat Anda ambil saat ingin memasang lampu Projie LED dibandingkan dengan lampu hologen lainnya adalah hemat aki, hasil cahaya tidak panas, harga relatif murah, tidak merusak part bagian lampu, dan lifetime yang panjang.

Be the first to comment

Leave a Reply